placeholder image to represent content

KUIS SEMINAR NASIONAL TRO 2022

Quiz by Semnas TRO2022

Our brand new solo games combine with your quiz, on the same screen

Correct quiz answers unlock more play!

New Quizalize solo game modes
5 questions
Show answers
  • Q1

    Apa contoh virtual reality pada penggunaan AI di bidang kesehatan?

    Membantu memantau kondisi kesehatan pasien

    Simulasi membuat desain dalam bidang fashion dan teknik

    Menjadi panduan dokter mendiagnosis kelainan pada anatomi/penyakit

    Sebagai simulasi pengobatan dan bedah dalam bidang medis

    30s
  • Q2

    Kecerdasan buatan atau AI dirancang komputer seperti dokter spesialis dikenal dengan istilah?

    Machine learning

    Deep learning machine

    30s
  • Q3

    Artificial intelligence auto positioning pada modalitas CT Scan memiliki keuntungan, kecuali

    Keselamatan pasien

    Menurunkan dosis yang diterima pasien

    Efektifitas alur kerja

    Biaya produksi lebih murah

    30s
  • Q4

    Apa saja yang terkait dengan Big data?

    Jumlah data yang kecil, kemampuan menampung data yang besar dan koneksi jaringan yang berjalan cepat

    Jumlah data yang besar, mampu menampung data dalam jumlah banyak dan  koneksi yang berjalan lambat

    Jumlah data yang besar, koneksi jaringan yang cepat dan biaya yang relatip murah

    Jumlah data yang besar, variasi data yang banyak, koneksi jaringan yang cepat dan kemampuan menjampung data yang banyak

    30s
  • Q5

    Keberadaan PACS sangat berguna bagi pengembangan ilmu pengetahuan, terutama dibidang artificial intelligence dan deep learning karena menyimpan data dalam jumlah besar, data tersebut berupa?

    Citra medis, hasil interpretasi citra dan data identitas citra

    Hasil interpretasi citra, identitas citra dan harga pemeriksaan

    Citra medis, harga pemeriksaan dan hasil interpretasi citra

    Citra medis, hasil interpretasi citra dan identitas radiographer pembuat citra

    30s

Teachers give this quiz to your class